Kita semua tahu bagaimana sungai di daerah kota-kota besar seperti Jakarta, sungai seakan dianggap tempat pembuangan terakhir, sehingga yang terjadi sungai-sungai mengalami pendangkalan dan penyempitan badan sungai, air yang harusnya mengalir di sungaipun meluap membanjiri perkampungan. Dari situ kita bisa belajar dan mengambil kesimpulan untuk menjaga sungai kita, bagaimanakah kondisi sungai yang ada di Tegal? Jangan kaget, meskipun belum separah Jakarta, tapi kalau dibiarkan dan tidak ditanggulangi bisa seperti Jakarta suatu saat nanti. Ini adalah sedikit gambaran sungai di daerah Tegal :
Sebuah Sungai di daerah Tegalwangi, Talang, Kabupaten Tegal
Sebuah Sungai di daerah Bandung, Tegal Selatan Kota Tegal
>>>> Sebuah mimpi kita warga Tegal akan sungai yang ada di Tegal
Ini adalah kondisi sungai di negeri Belanda
Kamis, 02 Februari 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar